Kemampuan membaca intensif mencakup:
kemampuan pemahaman literal
pemahaman inferensial
pemahaman kritis
pemahaman kreatif
Secara garis besar membaca intensif dikelompokkan menjadi 2, yaitu:
A. Membaca Telaah Isi (content study reading)
~ Membaca Teliti (close reading)
Membaca jenis ini sama pentingnya dengan membaca sekilas, maka sering
kali seseorang perlu membaca dengan teliti bahan-bahan yang disukai.
~ Membaca Pemahaman (reading for understanding)
Sejenis membaca yang bertujuan untuk memahami tentang standar-standar
atau norma-norma kesastraan (literary standards), resensi kritis
(critical review), dan pola-pola fiksi (patterns of fiction).
~ Membaca Pemahaman (reading for understanding)
Sejenis membaca yang bertujuan untuk memahami tentang standar-standar
atau norma-norma kesastraan (literary standards), resensi kritis
(critical review), dan pola-pola fiksi (patterns of fiction).
B. Membaca Telaah Bahasa I (linguistik study reading)
~ Membaca Bahasa (Foreign Language Reading)
Tujuan utama membaca bahasa adalah memperbesar daya kata (increasing
word power) dan mengembangkan kosakata (developing vocabulary)
~ Membaca Sastra (Literary Reading)
Dalam membaca sastra perhatian pembaca harus dipusatkan pada penggunaan
bahasa dalam karya sastra. Apabila seseorang dapat mengenal serta
mengerti seluk beluk bahasa dalam suatu karya sastra maka semakin mudah
dia memahami isinya serta dapat membedakan antara bahasa ilmiah dan
bahasa sastra.
Teknik-teknik membaca intensif dapat berupa:
SQ3R (Survey, Question, Read, Recite dan Review), OPQRST, dan KWL
(Know-Want to know-Learned). Tekhnik tersebut melatih dan membekali
pembaca dengan suatu metode belajar yang sistematis. Tekhnik-tekhnik
membaca intensif ini didasari oleh teori skemata. Teori skemata ini
mencetuskan gagasan bahwa inti dari pemahaman dimainkan oleh suatu
struktur kognitif yang disebut skemata. Teori skemata ini mencetuskan
gagasan bahwa inti dari pemahaman dimainkan oleh suatu struktur kognitif
yang disebut skemata.
Related Posts :
Post : BAHASA INDONESIA
0 komentar:
Posting Komentar